Kapolsek Kepulauan Seribu Selatan Aktifkan Sholat Subuh Bersama Warganya.

Ferry
0

polreskepulauanseribu.com - Kapolsek Kepulauan Seribu Selatan Akp Bambang Budihastono, SE dan anggotanya melaksanakan Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Agung Nurul Huda Pulau Tidung, Senin (02-04-2018).

Dalam acara spiritual ini dilakukan bukan untuk mencari muka kepada masyarakat, namun hal ini dilakukan karena memang atas kedekatan diri dengan Allah dan masyarakat dalam keseharian Kapolsek.

Sholat Subuh pagi itu diimami oleh Ustadz H. Ismail dengan Muadzin Sdr. Fikri diikuti oleh sekitar 95 orang jamaah. 

"Setelah Sholat Subuh berjamaah dilanjutkan Dzikir, doa bersama dan bersilahturahmi serta tak lupa saya sebagai pengemban Harkamtibmas memberikan himbauan untuk menolak berita Hoax dan tingkatkan Kamtibmas." Pungkas Akp Bambang.


(Humas Res Kep 1000).

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)