Polsek Kepulauan Seribu Utara bersama TNI dan Aparat Kelurahan Pulau Harapan Adakan Sosialisasi PSBB di Pulau Sabira

HERMAWAN RAFLI
0

polreskepulauanseribu.com - Pulau Sabira Kepulauan Seribu Utara, Polsek Kepulauan Seribu Utara bersama TNI dan Aparat Kelurahan Pulau Harapan melakukan sosialisasi diberlakukannya Pembatasan Sosial Bersekala Besar (PSBB) kepada warga di Pulau Sabira Kelurahan Pulau Harapan Kecamatan Kepulauan Seribu Utara

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolsek Kepulauan Seribu Utara AKP Fery Budiharso SE dihadiri oleh Lurah Pulau Harapan Adi Afandi, ST, Bhabinkamtibmas Pulau Sabira, Babinsa Kelurahan Pulau Harapan, Satpol PP Kelurahan, Dinas Perhubungan dan Pemadam Kebakaran

Sosialisasi pelaksanaan PSBB diberikan kepada warga agar semua warga tertib untuk mengikuti aturan pemerintah sehingga bisa mencegah penyebaran virus Corona atau Covid-19


Dalam sosialisasi disampaikan agar warga tetap berada di dalam rumah, wajib menggunakan masker jika keluar rumah, menjaga jarak aman 1-2 meter, mencuci tangan dengan sabun, menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat serta melakukan aktifitas olahraga

"Sosialisasi pelaksanaan PSBB diberikan kepada warga agar semua warga tertib untuk mengikuti aturan pemerintah sehingga bisa mencegah penyebaran virus Corona atau Covid-19" ujar AKP Fery Budiharso kepada Tim Humas. Sabtu (11/04/2020)

"Disampaikan juga agar warga tetap berada di dalam rumah, wajib menggunakan masker jika keluar rumah, menjaga jarak aman 1-2 meter, mencuci tangan dengan sabun, menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat serta melakukan aktifitas olahraga" tutupnya



(Humas Res Kep Seribu)

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)